Sebagai upaya koordinasi Gerakan Selamatkan Pangan, Pemerintah Kabupaten Bekasi melalui Dinas Ketahanan Pangan meluncurkan program bertajuk ALI TOPAN BEKASI (Aksi Peduli Stop Boros Pangan Kabupaten Bekasi), yang berlangsung di Nuanza Hotel, Cikarang Selatan, pada Kamis, 24 April 2025.
Gerakan ALI TOPAN diinisiasi berdasarkan data yang mencatat bahwa rata-rata orang di Indonesia membuang sekitar 184 kilogram makanan per tahun, di tengah masih adanya masyarakat yang mengalami kerawanan pangan.
Berita Lainnya
TERPOPULER BULAN INI
Pengunjung hari ini : 6
Pengunjung Bulan ini : 274212
Total Pengunjung : 4101996