Pemerintah Kabupaten Bekasi Bersama Baznas, memberikan santunan berupa uang sebesar Rp. 300.000 kepada 1000 orang santri yatim dan dhuafa di Kabupaten Bekasi. Program yang masuk dalam Bekasi Taqwa yang diluncurkan Baznas Kabupaten Bekasi ini juga dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional, di Gedung Swatantra Wibawa Mukti, Kompleks Pemkab Cikarang Pusat, Senin, (06/11/2023).
Pj Bupati Bekasi Dani Ramdan menyampaikan program bantuan pendidikan untuk belajar sebetulnya sudah dilaksanakan untuk pelajar umum. Mengenai program ini, fokus memberikan santunan kepada para santri yatim dan dhuafa yang tengah belajar di pondok pesantren.
Berita Lainnya
TERPOPULER BULAN INI
Pengunjung hari ini : 8
Pengunjung Bulan ini : 274193
Total Pengunjung : 4101977