Pemerintah Kabupaten Bekasi terus berupaya menjaga eksistensi warisan sejarah masa lalu yang perlu dilestarikan dan diperhatikan sebaik mungkin. Hal itu disampaikan Pj Bupati Bekasi Dani Ramdan saat meresmikan situs Keramat Batok sebagai Wisata Religi Cagar Budaya yang berlokasi di Desa Jayabakti, Kecamatan Cabangbungin, pada Minggu (30/07/2023).
Berita Lainnya
TERPOPULER BULAN INI
Pengunjung hari ini : 6
Pengunjung Bulan ini : 150129
Total Pengunjung : 4102121