Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi menghadiri acara Malam Final Pemilihan Abang Mpok (Ampok) Kabupaten Bekasi tahun 2024, di Kolam Renang Aquatic Stadion Wibawamukti, Cikarang, pada Sabtu (21/9/2024) malam.
Acara penobatan 15 Finalis Terbaik Abang Mpok Kabupaten Bekasi turut dihadiri Pj Sekda Jaoharul Alam dan Pj Ketua TP-PKK Kabupaten Bekasi Wulur Hartanti Dedy Supriyadi dan Kadisbudpora, Iman Nugraha.
Pj Bupati Dedy Supriyadi mengatakan, Pemilihan Abang Mpok Kabupaten Bekasi bukan sekedar ajang kontes, tapi juga sebuah flatform bagi generasi muda untuk belajar, berkembang dan mengambil peran dalam mempromosikan potensi daerah.
Berita Lainnya
TERPOPULER BULAN INI
Pengunjung hari ini : 9
Pengunjung Bulan ini : 150062
Total Pengunjung : 4102054