Tim Penggerak PKK Kabupaten Bekasi meluncurkan Gerakan Keluarga Sehat Tanggap dan Tangguh Bencana (Gagah Bencana) yang dihadiri perangkat daerah dan para camat se-Kabupaten Bekasi, di Gedung Swatantra Wibawamukti, Komplek Pemkab Bekasi, Cikarang Pusat, Kamis (20/10/22).
Pj Ketua TP-PKK Kabupaten Bekasi, Ria Sabaria Dani Ramdan mengatakan, Gagah Bencana merupakan gerakan PKK dari tingkat pusat hingga desa dan kelurahan, untuk membentuk individu keluarga dan masyarakat yang tanggap dan tangguh terhadap berbagai bentuk bencana.
Berita Lainnya
TERPOPULER BULAN INI
Pengunjung hari ini : 253
Pengunjung Bulan ini : 10774
Total Pengunjung : 1231750